• Fashion

Lebih Sporty dan Chic dengan Ragam Benda Ini, Cocok untuk Darah Muda

Ingin tampil sporty tak melulu harus pakai pakaian gym lho. Jika tertarik, ada beberapa benda yang bisa bikin kamu tampil lebih sporty dan chic tanpa harus menggunakan jenis baju tersebut. Penasaran? Simak yuk lebih jauh disini!

  • Bomber jaket
    Kamu bisa menanggalkan varsity dan hoodie milikmu lalu ganti dengan yang namanya item fashion satu ini. Jaket yang satu ini bisa banget kamu manfaatkan untuk membuat tampilanmu menjadi lebih sporty dan kece. Untuk melengkapi gayamu, kamu bisa menambahkan tank top bewarna cerah atau bisa juga bewarna putih untuk gaya sportymu.
  • Anting minimalis
    Ada juga anting minimalis yang bisa bikin tampilanmu nampak lebih sporty. Adapun jenis anting yang digunakan adalah anting yang minimalis dan simple. Jangan terlalu banyak aksesoris yang hanya bikin kamu kerepotan saat memakainya.
  • Smart watch
    Ada juga smart watch yang bakal bikin tampilanmu nampak lebih sporty dan kece. Sekarang ini bukan lagi zamannya handaband karena sebagai gantinya kamu bisa menggunakan smart watch di pergelangan tangan kamu.
  • Strepes tee
    Bikin tampilanmu lebih sporty dan chic dengan strespes tee. Apalagi jika sudah memasuki yang namanya musim panas, maka strepes tee wajib banget kamu miliki. Kamu juga bisa memadu padankan dengan celana jeans milikmu di almari ya. Bukan hanya enak dipakai, pakaian yang satu ini juga memiliki ngehits banget lho.
  • Pletaed skrit
    Siapa bilang jika ingin tampil sporty maka harus selalu pakai celana. Karena dengan rok berupa pleated skirt pun, kamu tetap bisa tampak lebih sporty lho. Cocok banget bagi kamu ingin menampilkan kesan sporty dengan sentuhan feminin. Kamu juga dapat memadu padankan rok mini ini dengan bomber jeans ataupun cropped top. Jika ingin nampak lebih sporty dan chic, kamu juga bisa memanfaatkan penggunaan sepatu sandal. Jangan lupa untuk pilih warna yang netral ya.

Nah, bagi kamu yang ingin tampil sporty dan chic, bisa banget padu padankan beberapa item fashion di atas. ( Photo by Ali Pazani from Pexels )

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Latest

Mau Traveling? Ini Deretan Biaya Liburan yang Harus Disiapkan

Buat kamu yang ingin acara traveling lancar tak terkendala keuangan sebaiknya siapkan beberapa jenis biaya yang sekiranya dibutuhkan

Enak dan Baik untuk Tubuh, Inilah Olahan Makanan dari Jahe Yang Bisa Kamu Buat Sendiri di Rumah

Kamu mungkin mengenal jahe sebagai bahan olahan minuman yang menghangatkan badan. Namun ternyata jahe juga bisa diolah menjadi olahan makanan yang bukan...

Perlukah Tempered Glass untuk Ponsel ? Cek Dulu Manfaatnya Disini

pemasangan tempered glass merupakan salah satu cara melindungi ponsel dari keretakan atau dari kotor akibat debu dan lainnya

Vivo G2 Meluncur, Cek Spesifikasi dan Harganya Disini

Vivo G2 hadir dengan spesifikasi menarik mulai dari baterai berkapasitas 5000 mAh dengan teknologi fast charging hingga tersedia dalam beberapa varian

Berbagai Kuliner Khas Rembang yang Siap Menggoyang Lidah Kamu Saat Berkunjung Kesana !

Buat kamu yang sedang jalan-jalan ke kota Rembang, tentu tidak lengkap jika belum mencoba berbagai kuliner khasnya