• Teknologi

4 Smartphone Ini Saingi IPhone X, Harganya Lebih Murah!

Tebet9 – Teknologi. Perkembangan design smartphone dari masa ke masa terus berkembang. Pada tahun 90-an, ponsel dengan design mungil menjadi trend dan disukai. Lalu pada tahun 2000an berkembang ke design yang lebih fashionable & adventure. Banyak ponsel dengan design keluar pakem seperti nokia daun, erricsson sirip hiu, nokia pisang dll. Lalu awal 2012 ketika teknologi layar semakin berkembang, orang mulai menyukai smartphone dengan layar lebar, sehingga mendorong bentuk baru seperti smartphone tablet..Namun ada yang berani memulai design baru dalam layar smartphone tanpa bezels.

iPhone X dengan design layar ekstreem, nyaris 98% permukaannya didominasi oleh layar display. Design ini dianggap fenomenal karena berani berbeda dari design yg ada. Dan apa yg terjadi seperti yang sudah-sudah. Beberapa brand lain mulai menggunakan design yang hampir mirip-mirip dengan iPhone X. Berikut ini adalah smartphone-smartphone yang mulai menggunakan design mirip iPhone X.

 

HUWAWEI P20 Lite

 

VIVO X20

 

OPPO R15

 

LG G7

 

Itulah 4 Brand yang mencoba peruntungan dengan design layar mirip-mirip iphone X, dari segi harga yang ditawarkan tentu saja dibawah iPhone X, kamu suka yang mana? (text: tebet9/ image : gsmarena)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Latest

Pantai Plengkung, Daya Tariknya Bikin Kamu Betah Berlama-lama

Tak hanya tawarkan wisata pantai dengan keindahan alam yang memukau, Pantai Plengkung juga punya ombak yang besar cocok untuk berselancar

Atasan yang Cocok Dipadukan dengan Celana Kulot, Bisa Kamu Coba !

Celana kulot bisa dipadukan dengan berbagai model atasan sesuai dengan kegiatan yang akan kamu lakukan

Milenial Wajib Tahu, Ini Aplikasi Kekinian Buat Kamu yang Ingin Hits dan Gaul

Ada banyak aplikasi kekinian buat para remaja gaul yang bisa digunakan sesuai dengan kebutuhan penggunaan ponselmu sehari-hari

Ada Maudy Ayunda Hingga Eva Celia, Ini Deretan Artis yang Pakai Gaun Rancangan Hian Tjen saat Menikah

Tampil cantik dan memukau di saat nikah, beberapa artis ini menggunakan gaun rancangan dari desainer Hian Tjen

LG InnoFest Asia 2018 Jadi Ajang Pamer Teknologi AI Milik LG

LG Electronics memamerkan sejumlah perangkat besutannya yang dibekali dengan teknologi kecerdasan buatan (AI) pada ajang LG InnoFest Asia 2018.