• Travel

Daftar Pantai Pasir Putih di Bali, Bikin Liburanmu Makin Tak Terlupakan

5. Pantai Pandawa

Pantai Pandawa bisa ditemukan di desa Kutuh, Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Pantai Pandawa tidak hanya menawarkan pasir putihnya, namun juga air lautnya yang tenang. Berkunjung ke sini, kamu bisa mandi hingga bermain kano. Pantai Pandawa menjadi salah satu pantai hits yang wajib dikunjungi saat berada di Bali.

6. Pantai Tanjung Benoa

Pantai Tanjung Benoa menjadi salah satu pantai populer yang bisa kamu temukan di wilayah kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Bandung. Berkunjung ke sini, kamu bisa lakukan berbagai kegiatan seru dan menyenangkan seperti jetski, snorkeling, jalan-jalan, diving, dan lain sebagainya.

7. Pantai Kuta

Pantai Kuta merupakan pantai yang bisa kamu temukan di kecamatan Kuta, sebelah Selatan kota Denpasar. Berkunjung ke Pantai Kuta, kamu bisa mandi, surfing, bersantai, berjemur, dan lain sebagainya. Berkunjung ke sini, kamu bisa nikmati pemandangan pantai yang cantik dengan ombaknya yang tinggi serta memanjang.

8. Pantai Jimbaran

Pantai Jimbaran terletak di Jimbaran, Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Berkunjung ke sini, kamu tidak hanya bisa menikmati kecantikan pantai dengan pasir putihnya, namun juga menikmati sajian kuliner lezatnya. Kamu bisa pesan menu segar dari olahan ikan sesuai dengan selera.

Berkunjung ke Bali, tidak lengkap jika kamu belum kunjungi berbagai rekomendasi pantai di atas. Tak perlu khawatir untuk transportasinya, karena kamu bisa temukan banyak lokasi sewa motor dan mobil di Bali. Sesuaikan sendiri dengan kebutuhanmu dan jumlah orang yang diajak berwisata. Banyak juga penginapan, lho !

Foto oleh Aleksandar Pasaric dari Pexels

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Latest

Aneka Menu Masakan Rumahan yang Bikin Anak Rantau Rindu Kampung Halaman

Kalo kamu sekarang menjadi anak rantau tentu ada kalanya kangen dan rindu dengan rumah dan kampung halaman. Salah satu yang membuat kangen...

Fashion Item Jadul yang Kembali Populer di Tahun 2021, Sudah Punya ?

Mode pakaian terus berputar terbukti dengan banyaknya fashion item yang kembali populer dan digunakan oleh banyak orang

5 Daftar Bank Digital di Tanah Air, Mudah dan Praktis untuk Berbagai Transaksi

Sebelumnya kamu perlu tahu dulu bahwa bank digital adalah model bisnis dari bank yang menyediakan kegiatan usaha melalui saluran elektronik seperti halnya...

Deretan Oleh-oleh Khas Brebes, Cocok Dibeli saat Kesana

Ada banyak oleh-oleh khas Brebes yang nikmat dan bisa kamu beli saat berada di kota yang satu ini

Tempat Wisata Petik Buah di Jogja, Kunjungi Yuk !

Tidak hanya dikenal dengan kecantikan pantainya, kamu juga bisa menemukan banyak wisata petik buah di Jogja