Tebet9.com

Wisata Bahaya Namun Menantang ke Gunung-Gunung Aktif di Dunia

Ada banyak destinasi wisata yang bakal memanjakanmu di masa liburan. Salah satunya adalah wisata di gunung aktif di dunia. Bagi kamu yang merupakan penggemar alam terutama alam pegunungan, kalian bisa jelajahi ragam gunung menarik yang ada di segala penjuru dunia. Namun, untuk menempuh wisata ini, persiapkan mental dan fisik yang kuat. Hal ini tak lain karena gunung aktif tetap memberikan ancaman dan bahaya tersendiri.

Nah berikut ini adalah beberapa wisata gunung aktif yang cocok untuk mengisi masa libur kamu. Penasaran? Langsung simak yuk ulasan yang berikut ini!

Punya waktu libur dan ingin berkunjung ke wisata alam? Bisa banget jadikan beberapa wisata di atas sebagai daftar kunjunganmu. ( Photo by Archie Binamira from Pexels )

Exit mobile version